Ketua The Fed, Jerome Powell mengumumkan suku bunga akan segera stabil tanpa memperlambat ekonomi. Sehingga The Fed tidak terburu-buru untuk memangkas suku bunga lebih lanjut saat ini.
Powell juga menjelaskan bahwa ekonomi AS bisa terhindar dari resesi berkat penurunan inflasi dan pasar tenaga kerja yang kuat.
Komentar tersebut dilihat sebagai komentar hawkish oleh para investor yang mendorong USD menguat dalam jangka pendek.
Prediksi : STRONG USD
Sumber : Berita Forex
Dapatkan Lebih Banyak Analisa Dengan Download Quick Pro